eNewsTimE.id, Tanjabtim - Komisi Pemilihan Umum Daerah ( KPUD ) Kabupaten Tanjabtim mengelar rakor Evaluasi Pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 yang berlangsung di Hotel Ratu, Kelurahan Rano, Kecamatan Muarasabak Barat, Kabupaten Tanjabtim, Provinsi Jambi, Kamis ( 4/4/24)
Dikemas dalam kegiatan tersebut, KPUD juga mengadakan kegiatan berbagi Takjil sekaligus buka bersama Insan Pers dan PPK se Bumi Sepucuk Nipah Serumpun Nibung.
Ketua KPUD Tanjabtim, Khodijatul Qubro kepada media ini mengatakan kegiatan ini di gelar guna pelaksanaan pada Pilkada yang rencanakan akan berlangsung November 2024 mendatang dapat berjalan lebih baik lagi.
" Semoga dalam pelaksanaan Pilkada nantinya bisa berlangsung lebih baik lagi ," Katanya.
Dikemas dalam acara tersebut, lanjut Khodijatul, KPUD mengadakan Buka Bersama dan membagikan Takjil kepada pengguna jalan.
" Pembagian Takjil ini iuran sukarela dari Seluruh pengurus dan tenaga honor ," Paparnya.
Apa Azaz Manfaat Dari Kegiatan Bintek dan Study Tiru Selama ini???. 6
Menanggapi Program 100 Hari Kerja Bupati Terpilih Dillah Tanjab Timur Menjelang Pelantikan 6
Sejumlah Anggota Dewan Tanjabtim Hadiri Musrenbang Kecamatan Dendang
Menanggapi Program 100 Hari Kerja Bupati Terpilih Dillah Tanjab Timur Menjelang Pelantikan