Muarasabak,eNewsTimE.co - Musbaqoh, salah satu anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjabtim) serap aspirasi untuk kesejahteraan Masyarakat di Dapil 2, pada resesnya Sabtu (13/02/21).
Pada kegiatan itu, Ia mengunjungi Masyarakat Desa dalam lingkup Kecamatan Rantau Rasau, seperti Desa Trimulyo. Ia langsung menemui Kadesnya untuk menyerap inspirasi dan keinginan masyarakat.
Reses tahun ini, Kata Musabaqoh, Agak berbeda dengan Tahun sebelumnya. Hal itu dikarenakan masih maraknya Kasus Covid - 19. " Untuk mengantisifasi penularan secara masif, jadi langsung ke kantor Desa Trimulyo. Yang intinya masyarakat inginkan perbaikan Insprastrur," terangnya.
Dengan adanya usulan tersebut, lanjut Musabaqoh, Pihaknya bisa untuk dibawah sebagai bahan pembahasan nantinya. " Aspirasi ininah nantinya sebagai bahan untuk kita bahas ," Ungkapnya.
Esekutif Jawab Pandangan Umum Fraksi DPRD Tanjabtim Terhadap LKPJ Bupati TA 2024 6
Tinjau Jembatan Ambruk, Bupati Dillah : Pembangunan Direncanakan dan Segera di Bangun 6
Ingin Mengangkat Derajat Kehidupan Nelayan, Bupati Dillah - Muslimin Kunjungi Karangsong 6
Hasnibah, Anggota DPRD Tanjabtim Saat Reses di Nipah Panjang.
Kapolda Jambi Berhasil Ungkap Kasus Korupsi di Diknas Capai Rp21,8 Miliar