Muarasabak,eNewsTimE.co - Bupati Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur), H. Romi Hariyanto, SE, Kamis (13/8/20) siang, melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Nurul Iman di Desa Kota Baru, Kecamatan Geragai.
Saat menyampaikan kata sambutan, Bupati berharap supaya masjid Nurul Iman ini nantinya bisa dirawat, sehingga jamaah bisa tenang dalam melaksanakan ibadah.
"Dan mudah-mudahan dengan dibangunnya masjid Nurul Iman ini, dapat menambah iman dan taqwa kita semua, terutama bagi masyarakat di Desa Kota Baru ini," harapnya.
Selain dihadiri oleh bupati, peletakan batu pertama itu dihadiri juga oleh Ketua DPRD Tanjab Timur, Mahrup, Wakil Ketua II DPRD Tanjab Timur, Gatot Sumarto, SH, Kapolsek Geragai, AKP, Hardi. SH. MH, para OPD, Kabag, Camat Geragai, Kades Kota Baru, Tokoh Agama serta Tokoh Masyarakat.
Esekutif Jawab Pandangan Umum Fraksi DPRD Tanjabtim Terhadap LKPJ Bupati TA 2024 6
Tinjau Jembatan Ambruk, Bupati Dillah : Pembangunan Direncanakan dan Segera di Bangun 6
Ingin Mengangkat Derajat Kehidupan Nelayan, Bupati Dillah - Muslimin Kunjungi Karangsong 6
Wabup Tanjabtim Tutup Kegiatan Rehabilitasi Penyalahgunaan Narkotika Tahap 1
Wabup Tanjabtim Ikuti Rapat Evaluasi Penangganan Covid Melalui Vidcom
Bupati Romi Serahkan Bantuan Sepeda Motor Kepada Tenaga Penyuluh KB
Kapolda Jambi Berhasil Ungkap Kasus Korupsi di Diknas Capai Rp21,8 Miliar